Indonesiainside.id
No Result
View All Result
  • Home
  • Populer
  • Pemilu 2024
  • News
  • Ekonomi
  • Risalah
  • Narasi
  • Home
  • Populer
  • Pemilu 2024
  • News
  • Ekonomi
  • Risalah
  • Narasi
Indonesiainside.id
Home Lifestyle

Survei: Selama Lockdown, Warga Australia Bermasalah dengan Olahraga dan Kesejahteraan

Oleh AH Kholis
Selasa, 16/06/2020 20:15
Survei: Selama Lockdown, Warga Australia Bermasalah dengan Olahraga dan Kesejahteraan
FacebookTwitterWhatsapp

Indonesiainside.id, Canberra– Sebuah survei terbaru mengatakan, warga Australia bermasalah dengan pola makan, kesejahteraan, dan olahraga selama masa karantina wilayah (lockdown). Hal ini terjadi sebagai dampak dari pandemi virus corona alias Covid-19.

Survei melibatkan hampir 4.000 warga Australia itu dirilis oleh Organisasi Penelitian Ilmiah dan Industri Persemakmuran (Commonwealth Scientific and Industrial Research Organization/CSIRO) pada Selasa (15/6). Temuan mengungkapkan bahwa 66 persen responden mengatakan kegiatan olahraga mereka berkurang di tengah merebaknya pandemi itu.

Temua juga menunjukkan, dua dari lima responden menuturkan bahwa berat badan mereka naik. Sementara 41 persen mengatakan kesejahteraan emosi mereka menurun dan 36 persen lainnya mengatakan pola makan mereka memburuk.

“Analisis kami menemukan bahwa wabah Covis-19 telah memberikan dampak negatif terhadap ‘kesehatan dan kesejahteraan’ para responden,” kata Emily Brindal, penulis laporan itu, dalam sebuah rilis media.

Baca Juga:

Survei Nielsen: Pemirsa TV Digital Meningkat

Enam Orang Termasuk Dua Petugas Polisi Tewas dalam Baku Tembak di Pedesaan Australia

“Menurut penelitian kami, jelas terdapat kekhawatiran soal hubungan sosial, dengan 90 persen responden merasa bahwa ada dampak negatif pada kemampuan mereka untuk bersosialisasi dan merayakan acara-acara spesial,” ungkapnya.

“Meningkatnya kekhawatiran soal keuangan dan kejelasan di masa depan juga sangat menonjol, saat pembatasan dilonggarkan dan para responden menyesuaikan diri dengan tatanan normal baru,” ujar Brindal.

“Temuan survei itu menunjukkan bahwa ada kebutuhan nyata terhadap sesuatu yang dapat memperbaiki suasana hati warga Australia saat mereka baru keluar dari lockdown dan beradaptasi dengan tatanan normal baru,” paparnya

Secara keseluruhan, 60 persen responden melaporkan adanya pergeseran negatif pada tingkat kepuasan mereka dalam hidup selama lockdown.  Meski begitu, Brindal menemukan bahwa beberapa tipe kepribadian menganggap periode itu lebih menantang dibandingkan yang lain.

“Jumlahnya terlihat lebih tinggi pada mereka yang mengidentifikasi dirinya sebagai orang yang sangat ekstrover, dengan kelompok ini mengalami dampak yang signifikan dari kurangnya interaksi sosial,” ujar Brindal.

“Mereka yang menganggap dirinya sebagai emotional eater (orang yang mengonsumsi makanan secara berlebihan karena faktor emosi) juga melaporkan penurunan tingkat kesejahteraan yang lebih tinggi dibandingkan yang lain,” imbuhnya. (ant/xh/NE)

Tags: AustraliakesejahteraanLockdownolahragasurvei
Previous Post

Indonesia Dapat Bantuan Rp61 Miliar untuk Penanganan Covid-19

Next Post

Kisah Warga Nomaden Turki

Rekomendasi Berita

Pemerintah Mulai Salurkan Bansos Pengalihan Subsidi BBM
Headline

Pesan Presiden Jokowi Kepada yang Hendak Menikah

26/01/2023
Varian Delta Plus Lebih Berbahaya, Pemerintah Harusnya Tidak Mengurangi Masa Karantina
Lifestyle

Transisi Covid-19, Presiden Jokowi Minta Kewaspadaan Dijaga

26/01/2023
Bali Runner Up Destinasi Terpopuler Dunia
Headline

Bali Runner Up Destinasi Terpopuler Dunia

25/01/2023
Presiden Jokowi dan Cucu Habiskan Akhir Pekan di Candi Prambanan
Headline

Presiden Jokowi dan Cucu Habiskan Akhir Pekan di Candi Prambanan

07/01/2023
Lisa BLACKPINK Jadi Brand Ambassador Kampanye I Rise We Rise
Lifestyle

Lisa BLACKPINK Jadi Brand Ambassador Kampanye I Rise We Rise

01/01/2023
Industri, Hotel dan Apartemen Masih Gunakan Air Tanah, Wagub DKI: Nakal Ya?
Headline

BMKG Rilis Potensi Gangguan Cuaca Selama Nataru, Simak Baik-Baik

29/12/2022

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Terkini

Kelar Bulan Depan, Buku Panduan Ujian SIM Bisa Didapatkan Di Lokasi Publik

Kelar Bulan Depan, Buku Panduan Ujian SIM Bisa Didapatkan Di Lokasi Publik

27/01/2023 13:23
Biaya Haji Meroket, Gerindra: Ingat Pak, Yang Berangkat Haji Reguler itu 70 persen Orang Tidak Mampu

Biaya Haji Meroket, Gerindra: Ingat Pak, Yang Berangkat Haji Reguler itu 70 persen Orang Tidak Mampu

27/01/2023 11:26
Gudang Arang Ilegal di Batam Gunakan Bahan Baku Mangrove

Gudang Arang Ilegal di Batam Gunakan Bahan Baku Mangrove

27/01/2023 11:16
Ungkap Jaringan Narkoba 1,278 Ton, Personel Polri dan Bea Cukai Diganjar Penghargaan

Ungkap Jaringan Narkoba 1,278 Ton, Personel Polri dan Bea Cukai Diganjar Penghargaan

27/01/2023 09:10

Berita Populer

Damkar Jaksel Padamkan Kebakaran di Cipete

26/01/2023 10:16

Kerusuhan Berdarah PT GNI, PKS Soroti Mudahnya TKA China Masuk Indonesia

26/01/2023 16:37

Ada Potensi Migrasi Penduduk China ke Indonesia, DPR Khawatir Nasib Lansia yang Belum Divaksin

25/01/2023 10:58

Jerman Bakal Kirim Tank Kelas Berat ke Ukraina

25/01/2023 04:45

Ikuti Kami

  • Tahun 2023 adalah Tahun Kelinci Air. Dianggap Memiliki arti khusus
yang dianggap bisa memberikan pesan untuk melewati tahun ini. Apa saja arti dari kelinci air? Simak infografis berikut.

Baca info menarik lainnya di www.indonesiainside.id

#imlek #tahunbaruimlek #imlek2023 #chinesenewyear #tahunkelinci2023 #kelinciair #tahunkelinciair #infografis #indonesiainside
  • Semoga tahun baru imlek membawa berkah, kesehatan dan keberuntungan bagi kita semua.

Baca info menarik lainnya di www.indonesiainside.id

#tahunbaruimlek #chinesenewyear #imlek #imlek2023 #tahunbaruchina #tahunkelinciair #tahunkelinci #indonesiainside
  • Komunitas motor gede meminta pemerintah untuk melegalkan pengendara moge melintas di jalan tol. Simak penjelasannya ya!

Simak info menarik lainnya di www.indonesiainside.id

#moge #motogede #mogemasuktol #jalanraya #motor #jalantol #indonesiainside
  • Pemprov DKI Jakarta tahun ini berencana menerapkan Electronic Road Pricing (ERP) untuk mengurai kemacetan. Seluruh kendaraan bermotor akan dikenakan tarif ketika melintas di ruas tertentu.

Simak info menarik lainnya di www.indonesiainside.id

#jalanberbayar #jalanraya #dkijakarta #indonesiainside #jalanjakarta
  • Dari kita untuk kita, menanam pohon sama dengan menanam harapan untuk kehidupan lebih baik.

Simak info menarik lainnya di www.indonesiainside.id

#gerakansatujutapohon #pohon #menanampohon #indonesiainside
  • Pemerintah telah menyepakati dan menetapkan Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023 melalui SKB 3 Menteri yaitu Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 1066/2022, Nomor 03/2022 tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2023.

Baca info menarik lainnya di www.indonesiainside.id

#harilibur #liburnasional #hariliburnasional #tanggalmerah #jadwallibur2023 #libur2023 #2023 #indonesiainside
Indonesiainside.id

  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Kontak
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
No Result
View All Result
  • Home
  • Pemilu 2024
  • News
    • Nasional
    • Politik
    • Hukum
    • Humaniora
    • Internasional
    • Nusantara
  • Ekonomi
  • Metropolitan
  • Lifestyle
  • Olahraga
  • Tekno
  • Risalah
  • Khazanah
  • Narasi
  • Serba-serbi
    • Podcast
    • Foto
    • Infografis
    • Videografis
  • Media Monitoring
  • Berita Populer
  • Indeks Berita
  • Download Apps

© 2022 MediatrustPR. All right reserved