Indonesiainside.id
No Result
View All Result
  • Home
  • Populer
  • Pemilu 2024
  • News
  • Ekonomi
  • Risalah
  • Narasi
  • Home
  • Populer
  • Pemilu 2024
  • News
  • Ekonomi
  • Risalah
  • Narasi
Indonesiainside.id
Home Lifestyle

Telemedisin Dinilai Bisa Tingkatkan Akses Perempuan ke Perawatan Kesehatan

Oleh Prima Prabowo
Jumat, 24/09/2021 17:27
Ilustrasi telemedisin. (ANTARA)

Ilustrasi telemedisin. (ANTARA)

FacebookTwitterWhatsapp

Indonesiainside.id, Jakarta – Konsultasi kesehatan melalui fasilitas daring atau telemedisin dinilai bisa meningkatkan akses orang-orang terutama perempuan ke perawatan kesehatan dan kontrasepsi yang pada gilirannya bisa mengurangi kehamilan tidak direncanakan.

Hal ini diungkapkan oleh Honorary Treasurer & Chairman of Health Technologies, Devices & Innovation Chapter, Malaysian Pharmacists Society, Jack Shen Lim di sela diskusi virtual Asia Pacifik bertajuk “#TakeControl : Membentuk Kesehatan Digital untuk Perempuan dalam Dekade COVID-19,” Jumat.

Menurut Jack, di sinilah pentingnya keberadaan platfrom lokal yang dapat para perempuan akses secara nyaman dan privat di rumah mereka.

Di Indonesia, para perempuan sudah bisa mengakses layanan konsultasi Keluarga Berencana daring melalui aplikasi. Mereka bisa mendapatkan informasi yang benar dari tenaga kesehatan mulai dari layanan KB hingga pengingat waktu meminum pil KB demi menghindari putus pakai kontrasepsi yang bisa berujung kehamilan tak diinginkan.

Baca Juga:

Ustadzah NU: Islam Bolehkan Kepemimpinan Perempuan

Harlah Fatayat NU Ke-72, Puan: Perempuan Kunci Pengembangan Generasi Unggul

Lebih lanjut mengenai pemanfaatan layanan daring, OBYGN & Digital Thought Leader sekaligus President of Quezon City Medical Society District IV di Filipina, Dr. Michelle Dado berpendapat, perlunya para profesional kesehatan menjadi lebih paham secara digital dan menerjemahkan apa yang mereka lakukan dalam konsultasi tatap muka ke platform daring.

“Ini akan membantu memutus siklus informasi yang salah secara daring yang berikutnya dapat menyebabkan banyak perempuan muda membuat pilihan kontrasepsi berdasarkan informasi yang salah,” kata dia.

Terkait akses perempuan pada kontrasepsi, Head of Medical Affairs, Pharmaceuticals Division Asia/Pasific, Bayer, Dr. Shivani Kapur mendorong kolaborasi antara para pemegang kebijakan dan inovasi digital dalam mendukung keluarga berencana dengan akses kontrasepsi yang tidak terhambat, serta meningkatkan pengetahuan tentang kesehatan perempuan, keluarga berencana dan kontrasepsi.

Pandemi COVID-19 setahun terakhir menjadi salah satu penyebab keterlambatan perempuan mengakses fasilitas medis secara fisik, dokter, obat-obatan termasuk mendapatkan informasi keluarga berencana.

Data dari International Planned Parenthood menunjukkan, pada April 2020 sebanyak 5.633 klinik statis dan bergerak serta layanan perawatan berbasis komunitas di 64 negara ditutup karena pandemi.

Di satu sisi, Direktur Program dan Kinerja, East South East Asia and Oceania Region (ESEAOR), Malaysia, International Planned Parenthood Federation, Dr. Jameel Zamir mencatat perempuan juga takut mencari perawatan kesehatan. (Ant/Ima)

Tags: aksesPerempuantelemidisin
Previous Post

Deteksi Dini Orang dengan Demensia Alzheimer Bantu Perlambat Berkembangnya Penyakit

Next Post

Bayi Menelan 10 Kali Mikroplastik Lebih Banyak daripada Orang Dewasa

Rekomendasi Berita

Bali Runner Up Destinasi Terpopuler Dunia
Lifestyle

ASEAN Jadi Ujung Tombak Pemulihan Pariwisata Setelah Pandemi

04/02/2023
Moge Dilarang Masuk Tol, Ketua HDCI: Harus Ada Kajian Dulu
Headline

Moge Dilarang Masuk Tol, Ketua HDCI: Harus Ada Kajian Dulu

02/02/2023
Pemerintah Mulai Salurkan Bansos Pengalihan Subsidi BBM
Headline

Pesan Presiden Jokowi Kepada yang Hendak Menikah

26/01/2023
Varian Delta Plus Lebih Berbahaya, Pemerintah Harusnya Tidak Mengurangi Masa Karantina
Lifestyle

Transisi Covid-19, Presiden Jokowi Minta Kewaspadaan Dijaga

26/01/2023
Bali Runner Up Destinasi Terpopuler Dunia
Headline

Bali Runner Up Destinasi Terpopuler Dunia

25/01/2023
Presiden Jokowi dan Cucu Habiskan Akhir Pekan di Candi Prambanan
Headline

Presiden Jokowi dan Cucu Habiskan Akhir Pekan di Candi Prambanan

07/01/2023

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Terkini

Agrowisata Kampung Sawah Kabupaten Tangerang Jadi Percontohan Inovasi Integrated Farming

Agrowisata Kampung Sawah Kabupaten Tangerang Jadi Percontohan Inovasi Integrated Farming

08/02/2023 18:51
Pagi Milenial, Kenali Lebih Dekat Awak Pesawat Ini sebelum Terbang

Super Air Jet Tambah Penerbangan ke IKN dari Batam, Bandung dan Manado

08/02/2023 17:36
Jumlah Korban Gempa Turki – Suriah Nyaris Tembus 10 Ribu Orang

Jumlah Korban Gempa Turki – Suriah Nyaris Tembus 10 Ribu Orang

08/02/2023 16:39
PKS Tolak RUU Kesehatan, Alasannya Makjleb

PKS Tolak RUU Kesehatan, Alasannya Makjleb

08/02/2023 16:34

Berita Populer

Agrowisata Kampung Sawah Kabupaten Tangerang Jadi Percontohan Inovasi Integrated Farming

08/02/2023 18:51

KLHK Diminta Tindaklanjuti Laporan Kerusakan Lingkungan PT Freeport di Mimika

07/02/2023 12:22

Gempa Bumi dan Tadabbur Ayat-Ayat Allah

07/02/2023 16:34

Jumlah Korban Gempa Turkiye dan Suriah Terus Bertambah

07/02/2023 10:16

Ikuti Kami

  • Tahun 2023 adalah Tahun Kelinci Air. Dianggap Memiliki arti khusus
yang dianggap bisa memberikan pesan untuk melewati tahun ini. Apa saja arti dari kelinci air? Simak infografis berikut.

Baca info menarik lainnya di www.indonesiainside.id

#imlek #tahunbaruimlek #imlek2023 #chinesenewyear #tahunkelinci2023 #kelinciair #tahunkelinciair #infografis #indonesiainside
  • Semoga tahun baru imlek membawa berkah, kesehatan dan keberuntungan bagi kita semua.

Baca info menarik lainnya di www.indonesiainside.id

#tahunbaruimlek #chinesenewyear #imlek #imlek2023 #tahunbaruchina #tahunkelinciair #tahunkelinci #indonesiainside
  • Komunitas motor gede meminta pemerintah untuk melegalkan pengendara moge melintas di jalan tol. Simak penjelasannya ya!

Simak info menarik lainnya di www.indonesiainside.id

#moge #motogede #mogemasuktol #jalanraya #motor #jalantol #indonesiainside
  • Pemprov DKI Jakarta tahun ini berencana menerapkan Electronic Road Pricing (ERP) untuk mengurai kemacetan. Seluruh kendaraan bermotor akan dikenakan tarif ketika melintas di ruas tertentu.

Simak info menarik lainnya di www.indonesiainside.id

#jalanberbayar #jalanraya #dkijakarta #indonesiainside #jalanjakarta
  • Dari kita untuk kita, menanam pohon sama dengan menanam harapan untuk kehidupan lebih baik.

Simak info menarik lainnya di www.indonesiainside.id

#gerakansatujutapohon #pohon #menanampohon #indonesiainside
  • Pemerintah telah menyepakati dan menetapkan Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023 melalui SKB 3 Menteri yaitu Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 1066/2022, Nomor 03/2022 tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2023.

Baca info menarik lainnya di www.indonesiainside.id

#harilibur #liburnasional #hariliburnasional #tanggalmerah #jadwallibur2023 #libur2023 #2023 #indonesiainside
Indonesiainside.id

  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Kontak
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
No Result
View All Result
  • Home
  • Pemilu 2024
  • News
    • Nasional
    • Politik
    • Hukum
    • Humaniora
    • Internasional
    • Nusantara
  • Ekonomi
  • Metropolitan
  • Lifestyle
  • Olahraga
  • Tekno
  • Risalah
  • Khazanah
  • Narasi
  • Serba-serbi
    • Podcast
    • Foto
    • Infografis
    • Videografis
  • Media Monitoring
  • Berita Populer
  • Indeks Berita
  • Download Apps

© 2022 MediatrustPR. All right reserved