Indonesiainside.id
No Result
View All Result
  • Home
  • Populer
  • Pemilu 2024
  • News
  • Ekonomi
  • Risalah
  • Narasi
  • Home
  • Populer
  • Pemilu 2024
  • News
  • Ekonomi
  • Risalah
  • Narasi
Indonesiainside.id
Home Headline

Islamofobia: Petugas Jajak Pendapat Pemilihan Regional Prancis Dicopot karena Mengenakan Jilbab

Oleh AH Kholis
Rabu, 23/06/2021 21:59
Rachida Kabbouri, seorang anggota dewan kota Muslim dari partai Ekologi Eropa - The Greens (EELV)

Rachida Kabbouri, seorang anggota dewan kota Muslim dari partai Ekologi Eropa - The Greens (EELV)

FacebookTwitterWhatsapp

Indonesiainside.id, Paris – Seorang pejabat tinggi pemungutan suara selama pemilihan regional Prancis Minggu lalu diturunkan dari jabatannya gara-gara mengenakan jilbab, menurut pernyataan resmi dan media lokal Prancis. Rachida Kabbouri diturunkan menjadi penilai TPS karena jilbabnya diduga melanggar ‘netralitas ‘.

Rachida Kabbouri, seorang anggota dewan kota Muslim dari partai Ekologi Eropa – The Greens (EELV) di Vitry-sur-Seine di wilayah Paris Ile-de-France. Ia ditunjuk sebagai kepala tempat pemungutan suara di departemen Val-de- Marne dalam pemilihan putaran pertama.

Tapi setelah prefektur Val-de-Marne mendapat keluhan tentang Kabbouri yang mengenakan jilbab, posisi wanita muda itu diturunkan sebagai penilai TPS. Menurut undang-undang pemilihan Prancis, kepala tempat pemungutan suara harus tunduk pada “prinsip netralitas” karena mereka mewakili negara, itulah sebabnya Kabbouri dipindahkan ke posisi yang lebih rendah, kata sebuah pernyataan oleh kantor prefektus dikutip Anadolus Agency.

Dalam sebuah wawancara dengan harian Le Parisien, Kabbouri mengatakan bahwa ia “merasa diperlakukan tidak adil dan dikucilkan hingga menangis.” Dia mengatakan langkah tak terduga itu sangat memengaruhinya, menambahkan bahwa saat dia bertugas di kotak suara, seorang wanita menghinanya dan menyebut seorang “Islamis.”

Baca Juga:

Jerman Ikut-Ikutan Amerika Ancam Cina

Perang Sengit Rusia – Ukraina di Bakhmut, Wagner Wanti-Wanti Pertahanan Runtuh

Kepad media Prancis Selasa pagi, dia mengatakan “muak dengan dikaitkan agamanya” meskipun dia adalah warga negara yang berkomitmen. “Saya tidak memakai cadar tapi syal, itu aksesori. Syal tidak masalah. Masalahnya adalah interpretasi. Saya menuju pemilihan legislatif terakhir dengan syal saya, saya sudah memimpin TPS dengan syal saya, itu tidak menimbulkan masalah, ”reaksinya.

Sementara Mathieu Hanotin, walikota Saint-Denis, mengatakan dalam ciutannya Twitter bahwa staf pemungutan suara dapat mengenakan jilbab, pakaian atau simbol apa pun yang mereka inginkan yang menunjukkan afiliasi agama. Dia menggarisbawahi bahwa prinsip ‘netralitas’ di kantor pemilihan membutuhkan netralitas politik, bukan netralitas agama.

Terkait penolakan petugas pemungutan suara yang mengenakan jilbab Prancis, Hanotin mengatakan: “Hal yang tidak memiliki tempat nyata dalam demokrasi kita bukanlah wanita berjilbab yang berkontribusi pada pelaksanaan pemilu yang tepat, melainkan retorika yang mengibarkan ‘bendera sekularisme’ untuk menstigmatisasi Islam atau agama lain.”  (NE)

 

Tags: islamofobiajajak pendapatJilbabPrancisRachida Kabbouri
Previous Post

Presiden Jokowi Minta Kepala Daerah Mempertajam Penerapan PPKM Mikro

Next Post

Wakil Ketua Komisi III DPR Minta Polri Tindak Tegas Oknum Aparat yang Terlibat Dugaan Pemerkosaan di Halmahera

Rekomendasi Berita

Pemkab Tangerang Luncurkan Gerakan Bulan Peduli Gizi untuk Atasi Stunting
Headline

Pemkab Tangerang Luncurkan Gerakan Bulan Peduli Gizi untuk Atasi Stunting

21/03/2023
Bupati Zaki: TTG Harus Aplikatif, Tak Perlu Pakai Teknologi Pabrikan yang Mahal
Headline

Bupati Zaki: TTG Harus Aplikatif, Tak Perlu Pakai Teknologi Pabrikan yang Mahal

21/03/2023
DPR Setujui Perpanjangan Waktu Pembahasan RUU ASN
Headline

DPR Setujui Perpanjangan Waktu Pembahasan RUU ASN

21/03/2023
PKS & Demokrat Kukuh Menolak, DPR Tetap Setujui Perppu Ciptaker
Headline

PKS & Demokrat Kukuh Menolak, DPR Tetap Setujui Perppu Ciptaker

21/03/2023
Tim DVI Polri Lakukan Tiga Metode Identifikasi Korban Kebakaran Depo Plumpang
Headline

Kapolri: Keselamatan Pilot Susi Air Jadi Prioritas

21/03/2023
Erdogan: Jangan Pernah Membeli Produk-Produk Buatan Prancis
Headline

Erdogan: Turki Tidak Akan Lupakan Solidaritas Internasional

21/03/2023

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Terkini

Remaja Palestina Ikut Program Halaqah Tahfizh yang Dirintis Wahdah

Remaja Palestina Ikut Program Halaqah Tahfizh yang Dirintis Wahdah

21/03/2023 22:11
Gelar Ekspos Ramadan, FOZ Sulsel Paparkan Program dan Potensi Zakat

Gelar Ekspos Ramadan, FOZ Sulsel Paparkan Program dan Potensi Zakat

21/03/2023 21:56
Pemkab Tangerang Luncurkan Gerakan Bulan Peduli Gizi untuk Atasi Stunting

Pemkab Tangerang Luncurkan Gerakan Bulan Peduli Gizi untuk Atasi Stunting

21/03/2023 21:10
Bupati Zaki: TTG Harus Aplikatif, Tak Perlu Pakai Teknologi Pabrikan yang Mahal

Bupati Zaki: TTG Harus Aplikatif, Tak Perlu Pakai Teknologi Pabrikan yang Mahal

21/03/2023 20:54

Berita Populer

Bupati Tangerang Minta Seluruh Pegawai Tetap Disiplin dan Tanggung Jawab Selama Ramadhan

20/03/2023 15:58

Polisi Selidiki Asal-Usul 15 Senpi di Rumah Dito Mahendra

20/03/2023 17:01

Seleksi PPPK Dipastikan Transparan dan Akuntabel

20/03/2023 15:04

Gelar Ekspos Ramadan, FOZ Sulsel Paparkan Program dan Potensi Zakat

21/03/2023 21:56

Ikuti Kami

  • Sejarah mencatat 11 Maret sebagai perubahan besar bangsa Indonesia!

Memperingati Hari Supersemar 
11 Maret 2023

#supersemar #suratperintah11maret #indonesiainside
  • Stop diskriminasi perempuan.
Tanpa mereka kita tak akan mengenal
apa itu kasih sayang.

Selamat Hari Wanita Indonesia

#hariwanitaindonesia #wanita #wanitaindonesia #perempuan #perempuanindonesia #indonesiainside
  • Negara ini tumbuh karena para pekerja yang luar biasa. Terima kasih

Baca info menarik lainnya di www.indonesiainside.id

#haripekerjanasional #pekerjaindonesia #kerja #pekerja #indonesiainside
  • Tahun 2023 adalah Tahun Kelinci Air. Dianggap Memiliki arti khusus
yang dianggap bisa memberikan pesan untuk melewati tahun ini. Apa saja arti dari kelinci air? Simak infografis berikut.

Baca info menarik lainnya di www.indonesiainside.id

#imlek #tahunbaruimlek #imlek2023 #chinesenewyear #tahunkelinci2023 #kelinciair #tahunkelinciair #infografis #indonesiainside
  • Semoga tahun baru imlek membawa berkah, kesehatan dan keberuntungan bagi kita semua.

Baca info menarik lainnya di www.indonesiainside.id

#tahunbaruimlek #chinesenewyear #imlek #imlek2023 #tahunbaruchina #tahunkelinciair #tahunkelinci #indonesiainside
  • Komunitas motor gede meminta pemerintah untuk melegalkan pengendara moge melintas di jalan tol. Simak penjelasannya ya!

Simak info menarik lainnya di www.indonesiainside.id

#moge #motogede #mogemasuktol #jalanraya #motor #jalantol #indonesiainside
Indonesiainside.id

  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Kontak
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
No Result
View All Result
  • Home
  • Pemilu 2024
  • News
    • Nasional
    • Politik
    • Hukum
    • Humaniora
    • Internasional
    • Nusantara
  • Ekonomi
  • Metropolitan
  • Lifestyle
  • Olahraga
  • Tekno
  • Risalah
  • Khazanah
  • Narasi
  • Serba-serbi
    • Podcast
    • Foto
    • Infografis
    • Videografis
  • Media Monitoring
  • Berita Populer
  • Indeks Berita
  • Download Apps

© 2022 MediatrustPR. All right reserved