Indonesiainside.id
No Result
View All Result
  • Home
  • Populer
  • Pemilu 2024
  • News
  • Ekonomi
  • Risalah
  • Narasi
  • Home
  • Populer
  • Pemilu 2024
  • News
  • Ekonomi
  • Risalah
  • Narasi
Indonesiainside.id
Home Olahraga

Ronaldinho Ditahan

Oleh Eko Pujianto
Kamis, 05/03/2020 20:27
Ronaldinho Ditahan
FacebookTwitterWhatsapp

Indonesiainside.id, Rio – Mantan pesepakbola legendaris Brasil, Ronaldinho, dan saudara laki-lakinya Roberto Assis, ditahan di ibu kota Paraguay, Asuncion, atas dugaan memasuki negara tersebut menggunakan paspor palsu. Meski menghormati popularitasnya namun hukum harus ditegakkan, ungkap otoritas setempat.

Ronaldinho (39) dan Roberto de Assis (49) ditahan usai polisi menggerebek kamar presidential suite mereka di Resort Yacht and Golf Club, sekitar 15 kilometer di sebelah selatan Asuncion, pada Rabu (4/3) malam.

“Ronaldinho memiliki paspor palsu. Itu merupakan aksi kriminal dan dengan alasan tersebut perintah penangkapan atas dirinya telah dikeluarkan,” ungkap Menteri Dalam Negeri Paraguay Euclides Acevedo kepada stasiun radio lokal AM 1080.

“Saya menghormati popularitas keolahragaannya, namun hukum harus ditegakkan tidak peduli siapa diri Anda,” lanjut sang menteri.

Baca Juga:

Bintang Sepak Bola Brasil Terseret Kasus Pelecehan

Tidak Terima Kalah Pemilu Pendukung Mantan Presiden Brasil Mengamuk

Acevedo memaparkan bahwa proses penyelidikan “sedang berlangsung,” seraya menambahkan bahwa lebih banyak informasi akan dibagikan ke publik dalam konferensi pers yang akan digelar pada Kamis (5/3) pagi waktu setempat.

Media Paraguay dan Brasil melaporkan bahwa Ronaldinho dan Assis, yang merupakan agen eks playmaker Barcelona tersebut, tetap berada di hotel itu di bawah pengawasan polisi usai penangkapan mereka.

Kedua kakak beradik tersebut tiba di Paraguay pada Rabu pagi untuk berpartisipasi dalam acara kampanye amal anak-anak dan untuk memublikasikan sebuah buku baru tentang karier Ronaldinho.

Peristiwa ini bukanlah kontroversi paspor pertama yang menimpa Ronaldinho dan Assis. Pada November 2018 lalu, dokumen perjalanan mereka disita oleh pihak berwenang Brasil usai gagal membayar denda dari kasus pengadilan pada 2015.

Kedua saudara kandung tersebut memperoleh kembali paspor mereka pada September tahun lalu, yang sekaligus akhir dari larangan bepergian ke luar negeri selama 10 bulan, usai menerima keputusan untuk membayar denda senilai satu juta dolar AS (1 dolar AS = Rp14.171) karena membangun platform pemancingan tanpa mengantongi izin lingkungan.

Ronaldinho pensiun sebagai pesepakbola pada 2018 setelah menjalani karier yang panjang, termasuk menjadi salah satu penggawa tim pemenang Piala Dunia pada 2002 dan menyabet penghargaan Pemain Terbaik Dunia FIFA sebanyak dua kali.(EP)

Tags: brasilParaguayRonaldinho
Previous Post

Kembali dari Daerah Terdeteksi Corona, KKP Jayapura Pantau 59 Warga Papua

Next Post

Pasangan Muda Ini Kompak, Ditangkap Saat Produksi Kosmetik Ilegal

Rekomendasi Berita

Bupati Zaki Guyur Bonus ke Para Atlet Kabupaten Tangerang Berprestasi
Headline

Bupati Zaki Guyur Bonus ke Para Atlet Kabupaten Tangerang Berprestasi

31/01/2023
Bintang Sepak Bola Brasil Terseret Kasus Pelecehan
Olahraga

Bintang Sepak Bola Brasil Terseret Kasus Pelecehan

22/01/2023
Asal Usul Nama Pele Ternyata Dari Salah Ucap
Headline

Asal Usul Nama Pele Ternyata Dari Salah Ucap

30/12/2022
Legenda Sepak Bola Brasil Pele Meninggal Dunia
Headline

Legenda Sepak Bola Brasil Pele Meninggal Dunia

30/12/2022
Piala AFF Indonesia Vs Thailand, Ini Prediksi Pj Gubenur DKI
Olahraga

Piala AFF Indonesia Vs Thailand, Ini Prediksi Pj Gubenur DKI

29/12/2022
Puluhan Ribu Fans Argentina Bikin Petisi ‘Prancis Berhentilah Menangis’
Headline

Puluhan Ribu Fans Argentina Bikin Petisi ‘Prancis Berhentilah Menangis’

25/12/2022

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Terkini

Cadangan Devisa Naik Menjadi 130,5 Miliar Dolar AS

Sejumlah Nama Calon Gubernur BI Bersliweran, Ketua Banggar Sebut Belum Terima Usulan

02/02/2023 15:30
KPU Sumut Jadwalkan Hitung Ulang Suara Pileg di 135 TPS Humbahas

Mahkamah Konstitusi Diminta Konsisten Sistem Pemilu Terbuka

02/02/2023 14:35
Suhu Hampir Beku Lumpuhkan Kawasan Texas

Suhu Hampir Beku Lumpuhkan Kawasan Texas

02/02/2023 14:33
Bupati Zaki Lantik 150 Pejabat Pengawas 23 PNS Pemkab Tangerang

Bupati Zaki Lantik 150 Pejabat Pengawas 23 PNS Pemkab Tangerang

02/02/2023 13:44

Berita Populer

Pupus Sudah Menjadikan Pilpres All Jokowi’s Men: Anies Baswedan Resmi Bacapres 2024

31/01/2023 12:13

Inilah 10 Indikator Aliran Sesat, FUIB Sulsel Soroti Syiah, Ahmadiyah dan Gafatar

31/01/2023 05:28

Mahasiswa IISMA Nottingham Gelar Perpisahan, Tinggalkan Selop dan Blangkon

31/01/2023 15:32

Bupati Zaki Guyur Bonus ke Para Atlet Kabupaten Tangerang Berprestasi

31/01/2023 17:26

Ikuti Kami

  • Tahun 2023 adalah Tahun Kelinci Air. Dianggap Memiliki arti khusus
yang dianggap bisa memberikan pesan untuk melewati tahun ini. Apa saja arti dari kelinci air? Simak infografis berikut.

Baca info menarik lainnya di www.indonesiainside.id

#imlek #tahunbaruimlek #imlek2023 #chinesenewyear #tahunkelinci2023 #kelinciair #tahunkelinciair #infografis #indonesiainside
  • Semoga tahun baru imlek membawa berkah, kesehatan dan keberuntungan bagi kita semua.

Baca info menarik lainnya di www.indonesiainside.id

#tahunbaruimlek #chinesenewyear #imlek #imlek2023 #tahunbaruchina #tahunkelinciair #tahunkelinci #indonesiainside
  • Komunitas motor gede meminta pemerintah untuk melegalkan pengendara moge melintas di jalan tol. Simak penjelasannya ya!

Simak info menarik lainnya di www.indonesiainside.id

#moge #motogede #mogemasuktol #jalanraya #motor #jalantol #indonesiainside
  • Pemprov DKI Jakarta tahun ini berencana menerapkan Electronic Road Pricing (ERP) untuk mengurai kemacetan. Seluruh kendaraan bermotor akan dikenakan tarif ketika melintas di ruas tertentu.

Simak info menarik lainnya di www.indonesiainside.id

#jalanberbayar #jalanraya #dkijakarta #indonesiainside #jalanjakarta
  • Dari kita untuk kita, menanam pohon sama dengan menanam harapan untuk kehidupan lebih baik.

Simak info menarik lainnya di www.indonesiainside.id

#gerakansatujutapohon #pohon #menanampohon #indonesiainside
  • Pemerintah telah menyepakati dan menetapkan Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023 melalui SKB 3 Menteri yaitu Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 1066/2022, Nomor 03/2022 tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2023.

Baca info menarik lainnya di www.indonesiainside.id

#harilibur #liburnasional #hariliburnasional #tanggalmerah #jadwallibur2023 #libur2023 #2023 #indonesiainside
Indonesiainside.id

  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Kontak
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
No Result
View All Result
  • Home
  • Pemilu 2024
  • News
    • Nasional
    • Politik
    • Hukum
    • Humaniora
    • Internasional
    • Nusantara
  • Ekonomi
  • Metropolitan
  • Lifestyle
  • Olahraga
  • Tekno
  • Risalah
  • Khazanah
  • Narasi
  • Serba-serbi
    • Podcast
    • Foto
    • Infografis
    • Videografis
  • Media Monitoring
  • Berita Populer
  • Indeks Berita
  • Download Apps

© 2022 MediatrustPR. All right reserved